Skip to main content

Apa itu Deep Web?


   Internet adalah teknologi yang sangat canggih dan sudah menjadi salah satu kebutuhan pokok bagi orang-orang modern di masa sekarang. Karena saat ini segala sesuatunya bisa dilakukan secara online melalui internet. Bayangkan saja, dulu ketika orang-orang belum begitu mengenal internet, untuk membeli sesuatu kebanyakan orang akan pergi ke pasar atau mall untuk mencari barang atau kebutuhan mereka.
Namun saat ini, kita bisa membeli barang apa pun dengan sangat mudah. Bahkan meskipun kita sedang berada di toilet sekalipun, selama masih terhubung dengan internet, kita bisa memilah barang yang ingin kita beli dan memesannya.
Namun sayangnya, kecanggihan teknologi internet ini juga dibarengi dengan resiko yang cukup besar bagi para penggunanya. Jika kita tidak hati-hati dalam berselancar di dunia maya, maka kita bisa menjadi korban dari kejahatan cyber.



Sebagian orang mungkin belum mengenal tentang apa itu Deep Web, jika Anda menganggap bahwa Deep Web adalah merupakan sebuah nama situs, maka Anda salah besar. Karena sebenarnya Deep Web adalah salah satu bagian dari internet, jika di ilustrasikan maka akan terlihat seperti gunung es imi.

internet digambarkan sebagai sebuah gunung es di tengah lautan, maka konten yang ada di internet yang biasa kita temukan (Google, Facebook, Twitter, Makintau, situs berita, dll.) adalah puncak dari gunung es tersebut.

Dan bagian gunung yang terendam air laut tersebut disebut dengan Deep Web

Pengertian dari Deep Web sendiri secara bahasa adalah Web Mendalam, namun ada sebagian orang menyebutnya dengan istilah Deepnet, DarkNet, Invisible Web, Undernet atau Hidden Web.

Yang perlu Anda tahu bahwa di dalam Deep Web terdapat banyak sekali sisi gelap yang tidak dapat di jangkau oleh Web biasa. Oleh karena itu, untuk memasuki gerbang Deep Web, kita perlu menggunakan tools khusus untuk mendapatkan informasi di dalam Deep Web.

Dan sampai jumpa.

Comments

Popular posts from this blog

TIPS ATUR RECOIL PUBGM

BEBERAPA TIPS AGAR NAHAN RECOIL LEBIH GAMPANG!! Assalamualaikum, halo sahabat PUBGM sekalian, jadi simple aja ini beberapa tips agar kalian lebih gampang ya nahan recoil di handphone. Okay!  Jadi langsung aja      1.CARI SENSIFITAS YANG SESUAI! Yang saya maksud disini yaitu coba kalian atur sendiri sensifitas kalian di mode training, cari sensifitas yang emang sesuai dengan cara nahan kalian, baik itu kalian nahannya cuma dikit, atau banyak, itu sesuai sensifitas. Kan biasanya ada yg bilang "Bang gw gak padai atur sendiri, gak pandai bang, ajarin, oke oke.. Caranya tu coba di setiap scope yang kalian mau atur misal X 3 KAN, misal kalian atur ke 30, nahh abis itu kalian tes tu apakah recoilnya naik atau gak, kalo masih naik recoilnya coba tambah lagi ke 35 begitu juga dengan scope yg lain misal X4 , intinya naikin sedikit sedikit, biar nantinnya bisa dapat sensifitas yang sesuai, bigitupun dengan setting gyroscope.      Kalo masih belum ...

5 Tips-tips penting untuk editor pemula

5 Tips-tips penting untuk editor pemula Ada beberapa macam editor di dunia ini, seperti editor video, audio, grafik dan sebagainya. Tetapi sebagian orang-orang berpikir bahwa menjadi seorang editor itu adalah hal yang mudah, tetapi sebenarnya menjadi seorang editor itu tidak semudah yang mereka pikirkan. Untuk menjadi seorang editor dibutuhkan kerja keras, pikiran yang cerdas, serta waktu yang luang, menjadi seorang editor tidaklah mudah, akan tetapi dengan tekad dan kemauan yang kuat, kita bisa menjadi seorang editor yang professional. Nah, untuk itu saya akan memberikan 5 Tips-tips penting bagi editor pemula. Pikiran dan Jiwa yang tenang. Yang pertama yaitu pikiran dan jiwa yang tenang, kenapa? karena dengan pikiran dan jiwa yang kacau, baik seorang editor professioalpun tidak mampu menyelesaikan karyanya dengan baik, tetapi jika dengan pikiran dan jiwa yang tenang akan lebih mudah menyelesaikan suatu karya.Begitupun jika menghadapi masalah, jika menghadapi masalah baik pada ...

Angle Taking Picture / Camera Angle

Angle Taking Picture / Camera Angle   Selection of the camera's point of view appropriately enhances dramatic visualization, making viewers interested in watching the videos they make. Angular camera divided into 3 types of objective camera angles, subjective and point of view. 1. Objective camera angle Is a camera from the viewpoint of outsider viewers, not from a particular player's point of view. Angle objective cameras do not represent anyone. The audience is not involved, and the player does not feel there is a camera, do not feel anyone's seeing. U can see the camera angle here. - Bird eye view Technique of shooting done with camera height is above the height of the object. The result will look broad environment and other objects seem small and scattered -High angle Angle retrieval from above object so impressive object so look small. This technique has a dramatic impression that the value of "dwarf" - Low angle Take the angl...